Berburu Stoberi

 Apakah kamu tahu 'Furuutsu Gari'? Furuutsu Gari adalah memetik buah musiman di ladang secara langsung. Buah yang dipetik ada stroberi, anggur, apel, jeruk, dan lain-lain. 


Berburu stroberi dilakukan bulan Februari hingga bulan Juni dan bisa dinikmati di berbagai lahan pertanian di Jepang. Karena sangat ramai, lebih baik melakukan reservasi sebelum berkunjung. 


Aku pergi berburu stoberi. Selama satu jam aku berada di rumah kaca, memetik dan memakan stroberi sebanyak yang aku suka. Stroberi yang ada di lahan itu dipetik menggunakan gunting, dan dinikmati dengan berbagai cara yaitu dimakan secara langsung, ditaruh di atas kue dan dengan berbagai cara lainnya. Tetapi, kita tidak bisa membawa pulang stroberi. 



Untuk berburu stroberi, membutuhkan kurang lebih 1000 sampai 2000 yen. Aku merasa senang karena dapat memakan buah stroberi segar dengan berbagai macam jenisnya. 

Penerjemah : Ria Nurhayati 
Sumber : https://hirogaru-nihongo.jp/outdoor/article/ichigogari/

Komentar

Postingan populer dari blog ini

SpecialThanks「ミラコーナイト」Miracle Night Lirik Terjemahan

Yuuri - Shutter Lirik Terjemahan

Kurobori (ft. Hotaru Shisaki) - Dakara Ima wo lirik dan Terjemahan